SANDI PRAMUKA LEMDIKARNU

 SANDI PRAMUKA
LEMDIKARNU

Sandi LEMDIKARNU (LEMbaga penDIdikan Kepramukaan Nahdlatul Ulama’)
Sandi dikhususkan untuk dipergunakan dikalangan Satuan Komunitas Pramuka Ma’arif Nahdlatul Ulama’ penggunaannya tidaklah terlalu sulit bahkan bisa dibilang mudah sekali, cara baca terlebih dahulu kita kenal / ketahui

kata kunci yaitu:

L E M D I K A R N U

1 2 3 4 5 6 7 8 9 0

Huruf yang ada pada LEMDIKARNU diganti dengan angka 1 - 0

selain huruf tersebut tetap

Contoh SOAL :
S7T079 6O3095T7S P873067 97H417T01 01737

Artinya BACAANYA :
SATUAN KOMUNITAS PRAMUKA NAHDLATUL ULAMA


Post a Comment

Previous Post Next Post